Indikator peringatan di motor Vixion menyala? (Bagian ke-2)
Pada hari selasa tanggal 2 september 2014 oi pun membawa si vika ke BeRes di batununggal. Selain menceritakan keluhan mengenai lampu indikator yang terus menyala, oi juga mengganti beberapa parts yang sudah waktunya untuk dilempar trus beli yang baru =D Parts tersebut antara lain : 1) filter oli (ori vixion) 2) filter udara (ori vixion) 3) kampas kopling (ori scorpio) Setelah menunggu sekian lama, mekanik pun datang menghampiri, dan mempersilahkan saya untuk masuk ke dalam bengkel. Kemudian terjadilah percakapan singkat seperti ini : (A = mekanik B = oi) A : "ini tu tadi komplain soal masalah indikator ya?" B : "iya betul a *udah tau nanya lagi =D" A : "tadi sudah saya periksa, mulai dari termostat, kipas, injector, ECU (*trus apa lagi ya, oi juga ga terlalu ngerti apa yang diomongin mekaniknya, pokonya dia bilang semua sudah di cek, hehehe) tapi semua ga ada masalah. Waktu indikator nyala mesin dalam keadaan dingin atau panas?" B